3 Langkah Mudah Meningkatkan Personal Brand Lewat Tulisan Tanpa Modal
Di era seperti saat ini, jika kita hanya memiliki skill rata-rata, banyak pemain/profesi yang sama hingga kurang sigap pada perubahan yang akhirnya terasingkan, atau kurang kreatif sampai menjadikan diri kita tidak menarik? Dan untuk itulah webinar ini hadir.
Tidak peduli seberapa banyak gol yang telah Anda capai. Sekarang arahkan pandangan Anda untuk lebih tinggi lagi melalui Personal Brand melalui media menulis.
Jika saat ini Anda berpikir tidak kreatif hingga tidak dapat bersaing maka inilah saatnya untuk keluar dari kerumunan banyak orang.
Jika diterapkan dengan tepat maka bukan tidak mungkin Anda memiliki BUKU yang dapat membantu diri Anda untuk meningkatkan Personal Brand yang akhirnya membantu diri Anda untuk percepatan karir, bisnis dan kehidupan.